Rabu, 19 Desember 2018

Resep Semur Sederhana Untuk Pemula

Resep Semur Sederhana Untuk Pemula -
  • 30 Suka
  • 3 Recook
  • Ini masakan pertama dengan bumbu sendiri yg saya masak selain tumis. Walaupun bahannya mirip. Ha9. Ditanyain mama ""di dapur ada bahan apa?"". Saya jawab ""kentang n telur"". Mama bilang ""ya udah bikin semur kentang telur aja"". Dan inilah resep dari mama dengan keterbatasan bumbu yg Resep Semur Sederhana Untuk saya punya. 😂 #BantuMantenBaru



    Ayu Setyowati



    Bahan-bahan 2 porsi
    1. 2 buah Telur
    2. 1 buah Kentang Jumbo (kalo kentangnya kecil, tambahin aja)
    3. 3 siung Bawang Putih
    4. Secukupnya Merica
    5. Secukupnya Garam
    6. Sedikit Gula
    7. Sedikit Kecap
    8. Sedikit Air




    Langkah
    1. Rebus telur (skitar 15 menit). Kentang dipotong kotak-kotak lalu digoreng kering.
    2. Bawang putih, merica, garam diuleg. (Waktu awal buat ini saya blm punya ulegan, jadi bawang putih dicincang 😂)
    3. Tumis bumbu halus tadi sampai harum. Lalu kasih air sedikit, setelah mendidih masukan kentang dan telur. Kasih kecap dan gula dikit. 👍
    4. Ganti Siap jadi bekal.
    Tambah langkah


    Itulah tentang Resep Semur Sederhana Untuk Pemula jangan sampai kelewatan Resep Cara Membuat Gulai Ayam Kampung Barrah

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Resep Cara Membuat Chewy Brownies Silmi

    Resep Cara Membuat Chewy Brownies Silmi - Love what you do, and do what you love -- by anonymous Recipe by : erlina_lim ...