Selasa, 27 November 2018

Resep Cara Membuat Soto Daging Sapi

Resep Cara Membuat Soto Daging Sapi - widya ningrum



Bahan-bahan
  1. 1/2 kg daging sapi beserta tulang
  2. 5 siung bawang putih
  3. 3 butir kemiri
  4. Resep Cara Membuat Soto 2 ruas kunyit
  5. 1 ruas jahe
  6. 1 ruas laos
  7. 2 batang serai
  8. 2 lembar daun salam
  9. secukupnya Garam
  10. secukupnya Minyak goreng
  11. secukupnya Air
  12. secukupnya Daun bawang
  13. Bawang goreng




Langkah
  1. Masak daging sapi beserta tulangnya
  2. Potong-potong daging
  3. Haluskan bumbu bawang putih, kemiri, kunyit, dan jahe
  4. Geprek laos dan daun serai
  5. Panaskan minyak
  6. Tumis bumbu yang telah dihaluskan
  7. Masukkan bumbu ke dalam panci berisi daging
  8. Tambahkan garam dan daun bawang
  9. Masak dengan api sedang
  10. Soto daging sapi siap dihidangkan
  11. Tambahkan bawang goreng sesuai selera :)
Tambah langkah


Sekian Resep Cara Membuat Soto Daging Sapi berikutnya ada Resep Cara Membuat Eanf Humaira

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Resep Cara Membuat Chewy Brownies Silmi

Resep Cara Membuat Chewy Brownies Silmi - Love what you do, and do what you love -- by anonymous Recipe by : erlina_lim ...